Belajar Bahasa Inggris dari Isu Lingkungan, Tak Hanya Global Warming!

Artikel ini cocok buat kamu yang gemar membaca bahasa Inggris tentang isu lingkungan seperti global warming.
—
Let us tell you something, guys. Perusahaan solusi energi hijau asal Inggris, Green Match, dalam salah satu artikelnya mengungkapkan bahwa April 2024 kemarin merupakan momen bulan terhangat secara global. Suhunya mencapai 1,32°C di atas suhu rata-rata abad ke-20 sejauh ini. Yap, salah satu penyebabnya adalah global warming.
Memang, global warming masih menjadi isu mendesak yang ramai dibicarakan. Pasalnya, isu ini menjadi bagian dari climate change.
Sebagai pengingat, climate change adalah perubahan jangka panjang dalam suhu dan pola cuaca di bumi.
Tak hanya pemanasan global, di dalamnya ada isu lain seperti perubahan curah hujan, serta fenomena ekstrem seperti badai atau kekeringan.
Memahami isu-isu ini tidak hanya penting untuk menjaga lingkungan, tetapi juga dapat memperluas kosakata bahasa Inggris kamu, guys. Yup, terutama kosakata yang berkaitan dengan alam dan berbagai fenomenanya.
So, mari belajar tentang berbagai isu lingkungan tersebut bersama English Academy!
Pengertian Global Warming
Apa itu global warming? Global warming adalah fenomena peningkatan suhu rata-rata permukaan bumi akibat aktivitas manusia. Kondisi ini menyebabkan efek rumah kaca yang menghangatkan atmosfer dan berkontribusi pada perubahan iklim global.
Dari global warming, muncul karbon dioksida (CO2) dan metana (CH4) yang menghalangi panas matahari untuk keluar dari atmosfer, sehingga suhu di bumi meningkat.
Global warming adalah salah satu isu lingkungan utama yang perlu diperhatikan untuk mencegah dampak buruk pada planet kita. Actually, isu ini mulai muncul pada awal abad ke-20. Namun pemahaman dan awareness tentang dampaknya berkembang secara signifikan pada akhir abad ke-20.
Baca Juga: Apa Saja Dampak Pemanasan Global bagi Makhluk Hidup & Lingkungan? | Biologi Kelas 7
Penyebab Global Warming
Menurut Dinas Lingkungan Hidup Kota Semarang, berikut ini beberapa penyebab dari global warming:
1. Increased Greenhouse Gases (Meningkatnya Gas Rumah Kaca)
Gas rumah kaca terbentuk terutama akibat pembakaran bahan bakar fosil seperti minyak bumi, batu bara, dan gas alam. Ketika bahan-bahan ini dibakar, mereka mengeluarkan gas-gas yang terjebak di atmosfer, seperti karbon dioksida (CO2).
Lalu, gas-gas ini menyerap panas yang seharusnya dipantulkan kembali ke luar angkasa dan mengarahkannya kembali ke permukaan Bumi. Akibatnya, suhu di Bumi meningkat. Karbon dioksida adalah salah satu gas rumah kaca yang paling berpengaruh dalam proses ini.
2. Air Pollution Due to Gasoline Fuel (Polusi Udara karena Bahan Bakar Mesin)
Pembakaran bahan bakar fosil, terutama bensin dan diesel yang digunakan dalam kendaraan bermotor, menghasilkan polutan seperti karbon monoksida (CO), nitrogen oksida (NOx), dan partikulat.
Polusi ini tidak hanya merusak kualitas udara, tetapi ia mengendap di bumi, yang efeknya meningkatkan gas rumah kaca.
3. Wasteful Use of Electricity (Boros Listrik)
Penggunaan listrik yang boros meningkatkan permintaan energi, yang sering dipenuhi oleh pembangkit listrik berbahan bakar fosil. Nantinya, ini mengarah pada emisi gas rumah kaca seperti karbon dioksida (CO2).
Semakin boros penggunaan listrik, maka semakin banyak energi yang dihasilkan dari sumber yang merusak lingkungan. Dampaknya, akan kian bertambah gas rumah kaca yang terjebak di atmosfer.
4. Excessive use of CFCs (Penggunaan CFC Berlebih)
Chlorofluorocarbons (CFCs) adalah senyawa kimia yang digunakan dalam alat rumah tangga seperti kulkas dan AC. CFCs dapat merusak lapisan ozon stratosfer yang melindungi Bumi dari radiasi ultraviolet (UV) matahari. Kerusakan lapisan ozon ini mengakibatkan peningkatan radiasi UV yang sampai ke permukaan Bumi.
5. Penggundulan Hutan (Deforestation)
Pernah lihat area gunung yang terus menerus dikeruk untuk kebutuhan bisnis? Ini merupakan deforestation. Penggundulan hutan untuk pertanian, urbanisasi, atau kegiatan lain mengurangi jumlah pohon yang menyerap CO2 dari atmosfer.
Selain itu, ketika pohon ditebang atau dibakar, karbon yang tersimpan dalam biomassa pohon dilepaskan kembali ke atmosfer sebagai CO2, sehingga meningkatkan konsentrasi gas rumah kaca dan mempercepat pemanasan global.
6. Methane Pollution (Polusi Metana)
Selain karbon dioksida, metana juga memainkan peran besar dalam menyebabkan pemanasan global. Gas metana dihasilkan oleh bakteri yang bekerja di lingkungan dengan sedikit oksigen, seperti di tempat pembuangan sampah atau sawah.
Metana juga dapat muncul dari pemupukan berlebihan, di mana proses pencernaan bahan organik oleh bakteri menghasilkan gas ini. Karena metana adalah gas rumah kaca yang sangat kuat, ia menyumbang signifikan terhadap peningkatan suhu Bumi.
Baca Juga: 16 Arah Mata Angin dalam Bahasa Inggris dan Artinya
Contoh Dialog Tentang Global Warming dalam Bahasa Inggris
Ini dia contoh percakapan mengenai global warming:
Sandy: ”Hey Axel, have you been following the news about global warming?”
Axel: ”Hi Sandy! Yes, I’ve been reading about it. It seems like it’s getting worse every year. What’s your take on it?”
Sandy: ”I agree, it’s a big concern. Global warming is essentially the gradual increase in Earth’s average temperature due to human activities. The main problem is the greenhouse gasses we’re emitting.”
Axel: ”Right, I’ve heard about greenhouse gasses. What are they exactly?”
Sandy: ”Greenhouse gasses, like carbon dioxide (CO2), methane (CH4), and nitrous oxide (N2O), trap heat in the atmosphere. This causes the planet to warm up, which leads to all sorts of environmental issues.”
Axel: ”What kind of environmental issues are we talking about?”
Sandy: ”Well, for starters, global warming is causing more extreme weather events, such as intense heatwaves, floods, and storms. It’s also leading to rising sea levels and melting ice caps.”
Axel: ”That sounds really concerning. How are these changes affecting us directly?”
Sandy: ”The impacts are quite broad. Rising sea levels threaten coastal communities, while extreme weather can damage infrastructure and disrupt food supplies. It’s also affecting wildlife habitats and biodiversity.”
Axel: ”What can individuals like us do to help mitigate global warming?”
Sandy: ”There are several actions we can take. Reducing energy consumption, using renewable energy sources, cutting down on meat consumption, and recycling are just a few examples. Supporting policies that promote environmental sustainability is also important.”
Axel: ”Those sound like manageable steps. I guess every little bit helps when it comes to addressing such a huge issue.”
Sandy: ”Exactly. Every effort counts, and if more people get involved, it can make a significant impact in the fight against global warming.”
Axel: ”Thanks for explaining that, Sandy. I’ll definitely think about how I can make a difference.”
Sandy: ”No problem, Axel! It’s great to see you’re interested in taking action.”
Pengertian Forest Burning
Forest burning (pembakaran hutan) adalah tindakan membakar hutan untuk tujuan tertentu, seperti membuka lahan atau mengelola vegetasi.
Di Indonesia, forest burning biasanya memiliki indikasi praktik pertanian, pengembangan infrastruktur, juga aktivitas penambangan.

Sumber: Antara News
Selayaknya global warming, pembakaran hutan pun dapat menyebabkan kerusakan lingkungan yang signifikan. Ini meliputi polusi udara, plus hilangnya habitat dari hewan-hewan yang tinggal di dalamnya.
Contoh Percakapan Tentang Forest Burning dalam Bahasa Inggris
Tertarik dengan tema forest burning? Praktik dialog di bawah ini dengan temanmu, yuk:
Nabil: ”I read an alarming report about forest fires in Indonesia recently. Forest burning is causing quite a bit of damage.”
Kevin: ”It’s a serious issue. Forest burning, whether intentional or accidental, destroys large areas of forest. It’s often used to clear land for agriculture, but the consequences are severe.”
Nabil: ”Absolutely. The environmental damage is significant. Besides destroying wildlife habitats, it contributes to air pollution. The smoke from these fires can travel far, affecting air quality even in distant areas.”
Kevin: ”And the impact on local communities can be devastating. People suffer from health problems due to the polluted air, and the loss of forests can disrupt water cycles and increase the risk of flooding.”
Nabil: ”Right, and economically, communities that rely on forests for their livelihoods are hit hard. The fires also impact the local climate and biodiversity.”
Kevin: ”Preventing forest burning requires a multifaceted approach. Better land management practices and stricter regulations on land use can help. It’s also important to promote sustainable agriculture and increase public awareness about the issue.”
Nabil: ”Agreed. Public education plays a crucial role in addressing the problem. By understanding the consequences and taking action, we can work towards mitigating the impact of forest burning.”
Kevin: ”It’s clear that everyone needs to be involved in tackling this issue. Sharing information and advocating for change are essential steps.”
Nabil: ”Definitely. Every effort counts in making a difference and protecting our environment.”
Pengertian Water Pollution
Sungai penuh sampah dan air limbah, hmm tampaknya ini pemandangan yang nggak asing di Indonesia. Kondisi ini disebut water pollution atau pencemaran air.
Water pollution terjadi ketika sumber daya air tercemar oleh bahan kimia, limbah, atau polutan lainnya. Hal ini merusak kualitas air dan mengganggu ekosistem yang bergantung pada air tersebut.

Sumber: Freepik
Contoh pencemaran air di antaranya pembuangan limbah industri ke sungai, tumpahan bahan kimia, dan penggunaan pestisida berlebihan yang mengalir ke sumber air.
Dampaknya dapat mencakup kerusakan pada habitat akuatik, ancaman terhadap kesehatan manusia, dan penurunan kualitas sumber daya air untuk kebutuhan sehari-hari.
Contoh Conversation Bahasa Inggris Mengenai Water Pollution
Inilah percakapan water pollution yang bisa menambah pengetahuan vocabulary kamu:
Viera: “Have you guys noticed how much water pollution is affecting our local rivers and lakes lately?”
Fahmi: ”Yes, it’s becoming quite evident. Water pollution happens when harmful substances enter our water bodies, making them unsafe for both aquatic life and humans. These substances can come from various sources like industrial waste and agricultural runoff.”
Yaya: ”That’s true. The contamination often leads to severe consequences for wildlife. Pollutants can kill fish, harm other animals, and disrupt entire ecosystems. It also poses health risks if the polluted water is used for drinking or recreation.”
Viera: ”I’ve also heard that water pollution can lead to serious health issues, such as gastrointestinal problems and even chronic diseases. What kind of pollutants are typically found in contaminated water?”
Fahmi: ”Common pollutants include chemicals from pesticides, heavy metals from industrial processes, and even untreated sewage. These contaminants can enter the water through runoff or improper disposal practices.”
Yaya: ”What can we do to help reduce water pollution?”
Fahmi: ”There are several steps we can take. Reducing our use of harmful chemicals, properly disposing of waste, and supporting regulations that limit industrial discharge are all important actions.”
Viera: ”Community efforts are crucial too. Participating in clean-up activities and spreading awareness about the impact of water pollution can make a big difference.”
Yaya: ”I agree. Educating others about how their actions impact water quality is key to driving change. Every small effort counts in reducing pollution and protecting our water sources.”
Fahmi: ”Absolutely. By taking these actions, we can help ensure that our water remains clean and safe for everyone.”
Viera: ”I’m glad we’re talking about this. Let’s make a commitment to be more mindful of our impact on water resources.”
Yaya: ”Sure. It’s important for all of us to work together towards a cleaner and healthier environment.”
Pengertian Plastic Waste Problem
Plastic waste problem merupakan isu lingkungan yang muncul akibat akumulasi plastik yang sulit terurai di lingkungan. Plastik yang dibuang sembarangan sering mencemari tanah dan perairan, serta mengancam kehidupan laut. Coba lihat foto di bawah ini, guys.

Sumber: BBC News Indonesia
Sampah plastik ini tidak hanya merusak ekosistem tetapi juga dapat menyebabkan masalah kesehatan bagi manusia dan hewan.
Contoh Dialog Tentang Plastic Waste dalam Bahasa Inggris
Last but not least, begini contoh percakapan mengenai plastic waste:
Hani: ”Hey Nando, have you seen the latest report on plastic waste? It’s really concerning how much plastic is piling up in our oceans.”
Nando: ”I did see that! It’s a huge issue. I read that millions of tons of plastic end up in the ocean each year. It’s not just an eyesore; it’s harming marine life as well.”
Hani: ”Exactly. Sea turtles, for example, often mistake plastic bags for jellyfish, which can be fatal. And it’s not just wildlife; plastic waste can also enter the food chain, affecting humans too.”
Nando: ”That’s right. Microplastics are a big concern because they’re so tiny that they’re hard to filter out. They end up in seafood, which can be ingested by people.”
Hani: ”I’ve also noticed how plastic waste is a major problem on land. Streets and parks are often littered with plastic bottles and bags. It’s not just an ocean issue but a global one.”
Nando: ”True. Plastic waste is a challenge for waste management systems everywhere. Many plastics are not biodegradable, so they persist in the environment for hundreds of years.”
Hani: ”What do you think we can do to tackle this issue?”
Nando: ”We can start by reducing our own plastic use. Simple changes like using reusable bags, bottles, and containers can make a big difference. Supporting legislation that restricts single-use plastics is also crucial.”
Hani: ”I agree. Educating people about the impact of plastic waste and encouraging recycling can help too. Many people don’t realize how their daily habits contribute to the problem.”
Nando: ”Absolutely. And businesses can play a role by adopting more sustainable practices and reducing their plastic packaging.”
Hani: ”It’s good to see more companies moving in that direction. If more people and businesses commit to reducing plastic use, we can hopefully see a positive change.”
Nando: ”Definitely. Every small effort helps. It’s about creating a culture of awareness and responsibility regarding plastic waste.”
Hani: ”Exactly. I’m going to start bringing my own reusable bags and bottles more consistently. It’s a small step, but it’s a start.”
Nando: ”Same here. Let’s make it a habit to spread the word and inspire others to do the same.”
—
Nicely done! Isu mengenai global warming dan isu lingkungan lainnya di artikel ini bisa jadi inspirasimu untuk membuat teks eksposisi atau teks argumentasi, guys.
Jadi, artikel ini bisa melatih reading skill kamu. Nah, ketika membuat kedua teks tadi, maka kamu akan melatih keterampilan writing.
Ingin cepat mahir? English Academy selalu ready untuk membantumu. Di sini, ada pengajar lokal dan internasional yang akan dengan senang hati mendampingimu belajar bahasa Inggris secara interaktif.
Mau? Coba Kelas Gratis-nya dulu supaya nggak penasaran. Daftar sekarang ya!
Referensi:
Penyebab Global Warming Serta Solusi Yang Dibutuhkan. Dinas Lingkungan Hidup Kota Semarang [online] Available at https://dlh.semarangkota.go.id/penyebab-global-warning-serta-solusi-yang-dibutuhkan/ (Accessed at 09 September 2024)
McKay, Becky. 52 Facts About Climate Change. Green Match. 5 August 2024 [online] Available at https://www.greenmatch.co.uk/blog/facts-about-climate-change (Accessed at 09 September 2024)
Gambar:
https://www.freepik.com/free-photo/pollution-concept-water-with-garbage_18267970.htm#fromView=search&page=1&position=1&uuid=a6373c04-3a77-4984-a18f-a70a44f59cc8
https://en.antaranews.com/news/319500/more-regions-targeted-for-forest-fire-control-this-year-bnpb
https://www.bbc.com/indonesia/majalah-42061728
Artikel ini cocok buat kamu yang gemar membaca bahasa Inggris tentang isu lingkungan seperti global warming.
—
Let us tell you something, guys. Perusahaan solusi energi hijau asal Inggris, Green Match, dalam salah satu artikelnya mengungkapkan bahwa April 2024 kemarin merupakan momen bulan terhangat secara global. Suhunya mencapai 1,32°C di atas suhu rata-rata abad ke-20 sejauh ini. Yap, salah satu penyebabnya adalah global warming.
Memang, global warming masih menjadi isu mendesak yang ramai dibicarakan. Pasalnya, isu ini menjadi bagian dari climate change.
Sebagai pengingat, climate change adalah perubahan jangka panjang dalam suhu dan pola cuaca di bumi.
Tak hanya pemanasan global, di dalamnya ada isu lain seperti perubahan curah hujan, serta fenomena ekstrem seperti badai atau kekeringan.
Memahami isu-isu ini tidak hanya penting untuk menjaga lingkungan, tetapi juga dapat memperluas kosakata bahasa Inggris kamu, guys. Yup, terutama kosakata yang berkaitan dengan alam dan berbagai fenomenanya.
So, mari belajar tentang berbagai isu lingkungan tersebut bersama English Academy!
Pengertian Global Warming
Apa itu global warming? Global warming adalah fenomena peningkatan suhu rata-rata permukaan bumi akibat aktivitas manusia. Kondisi ini menyebabkan efek rumah kaca yang menghangatkan atmosfer dan berkontribusi pada perubahan iklim global.
Dari global warming, muncul karbon dioksida (CO2) dan metana (CH4) yang menghalangi panas matahari untuk keluar dari atmosfer, sehingga suhu di bumi meningkat.
Global warming adalah salah satu isu lingkungan utama yang perlu diperhatikan untuk mencegah dampak buruk pada planet kita. Actually, isu ini mulai muncul pada awal abad ke-20. Namun pemahaman dan awareness tentang dampaknya berkembang secara signifikan pada akhir abad ke-20.
Baca Juga: Apa Saja Dampak Pemanasan Global bagi Makhluk Hidup & Lingkungan? | Biologi Kelas 7
Penyebab Global Warming
Menurut Dinas Lingkungan Hidup Kota Semarang, berikut ini beberapa penyebab dari global warming:
1. Increased Greenhouse Gases (Meningkatnya Gas Rumah Kaca)
Gas rumah kaca terbentuk terutama akibat pembakaran bahan bakar fosil seperti minyak bumi, batu bara, dan gas alam. Ketika bahan-bahan ini dibakar, mereka mengeluarkan gas-gas yang terjebak di atmosfer, seperti karbon dioksida (CO2).
Lalu, gas-gas ini menyerap panas yang seharusnya dipantulkan kembali ke luar angkasa dan mengarahkannya kembali ke permukaan Bumi. Akibatnya, suhu di Bumi meningkat. Karbon dioksida adalah salah satu gas rumah kaca yang paling berpengaruh dalam proses ini.
2. Air Pollution Due to Gasoline Fuel (Polusi Udara karena Bahan Bakar Mesin)
Pembakaran bahan bakar fosil, terutama bensin dan diesel yang digunakan dalam kendaraan bermotor, menghasilkan polutan seperti karbon monoksida (CO), nitrogen oksida (NOx), dan partikulat.
Polusi ini tidak hanya merusak kualitas udara, tetapi ia mengendap di bumi, yang efeknya meningkatkan gas rumah kaca.
3. Wasteful Use of Electricity (Boros Listrik)
Penggunaan listrik yang boros meningkatkan permintaan energi, yang sering dipenuhi oleh pembangkit listrik berbahan bakar fosil. Nantinya, ini mengarah pada emisi gas rumah kaca seperti karbon dioksida (CO2).
Semakin boros penggunaan listrik, maka semakin banyak energi yang dihasilkan dari sumber yang merusak lingkungan. Dampaknya, akan kian bertambah gas rumah kaca yang terjebak di atmosfer.
4. Excessive use of CFCs (Penggunaan CFC Berlebih)
Chlorofluorocarbons (CFCs) adalah senyawa kimia yang digunakan dalam alat rumah tangga seperti kulkas dan AC. CFCs dapat merusak lapisan ozon stratosfer yang melindungi Bumi dari radiasi ultraviolet (UV) matahari. Kerusakan lapisan ozon ini mengakibatkan peningkatan radiasi UV yang sampai ke permukaan Bumi.
5. Penggundulan Hutan (Deforestation)
Pernah lihat area gunung yang terus menerus dikeruk untuk kebutuhan bisnis? Ini merupakan deforestation. Penggundulan hutan untuk pertanian, urbanisasi, atau kegiatan lain mengurangi jumlah pohon yang menyerap CO2 dari atmosfer.
Selain itu, ketika pohon ditebang atau dibakar, karbon yang tersimpan dalam biomassa pohon dilepaskan kembali ke atmosfer sebagai CO2, sehingga meningkatkan konsentrasi gas rumah kaca dan mempercepat pemanasan global.
6. Methane Pollution (Polusi Metana)
Selain karbon dioksida, metana juga memainkan peran besar dalam menyebabkan pemanasan global. Gas metana dihasilkan oleh bakteri yang bekerja di lingkungan dengan sedikit oksigen, seperti di tempat pembuangan sampah atau sawah.
Metana juga dapat muncul dari pemupukan berlebihan, di mana proses pencernaan bahan organik oleh bakteri menghasilkan gas ini. Karena metana adalah gas rumah kaca yang sangat kuat, ia menyumbang signifikan terhadap peningkatan suhu Bumi.
Baca Juga: 16 Arah Mata Angin dalam Bahasa Inggris dan Artinya
Contoh Dialog Tentang Global Warming dalam Bahasa Inggris
Ini dia contoh percakapan mengenai global warming:
Sandy: ”Hey Axel, have you been following the news about global warming?”
Axel: ”Hi Sandy! Yes, I’ve been reading about it. It seems like it’s getting worse every year. What’s your take on it?”
Sandy: ”I agree, it’s a big concern. Global warming is essentially the gradual increase in Earth’s average temperature due to human activities. The main problem is the greenhouse gasses we’re emitting.”
Axel: ”Right, I’ve heard about greenhouse gasses. What are they exactly?”
Sandy: ”Greenhouse gasses, like carbon dioxide (CO2), methane (CH4), and nitrous oxide (N2O), trap heat in the atmosphere. This causes the planet to warm up, which leads to all sorts of environmental issues.”
Axel: ”What kind of environmental issues are we talking about?”
Sandy: ”Well, for starters, global warming is causing more extreme weather events, such as intense heatwaves, floods, and storms. It’s also leading to rising sea levels and melting ice caps.”
Axel: ”That sounds really concerning. How are these changes affecting us directly?”
Sandy: ”The impacts are quite broad. Rising sea levels threaten coastal communities, while extreme weather can damage infrastructure and disrupt food supplies. It’s also affecting wildlife habitats and biodiversity.”
Axel: ”What can individuals like us do to help mitigate global warming?”
Sandy: ”There are several actions we can take. Reducing energy consumption, using renewable energy sources, cutting down on meat consumption, and recycling are just a few examples. Supporting policies that promote environmental sustainability is also important.”
Axel: ”Those sound like manageable steps. I guess every little bit helps when it comes to addressing such a huge issue.”
Sandy: ”Exactly. Every effort counts, and if more people get involved, it can make a significant impact in the fight against global warming.”
Axel: ”Thanks for explaining that, Sandy. I’ll definitely think about how I can make a difference.”
Sandy: ”No problem, Axel! It’s great to see you’re interested in taking action.”
Pengertian Forest Burning
Forest burning (pembakaran hutan) adalah tindakan membakar hutan untuk tujuan tertentu, seperti membuka lahan atau mengelola vegetasi.
Di Indonesia, forest burning biasanya memiliki indikasi praktik pertanian, pengembangan infrastruktur, juga aktivitas penambangan.
Sumber: Antara News
Selayaknya global warming, pembakaran hutan pun dapat menyebabkan kerusakan lingkungan yang signifikan. Ini meliputi polusi udara, plus hilangnya habitat dari hewan-hewan yang tinggal di dalamnya.
Contoh Percakapan Tentang Forest Burning dalam Bahasa Inggris
Tertarik dengan tema forest burning? Praktik dialog di bawah ini dengan temanmu, yuk:
Nabil: ”I read an alarming report about forest fires in Indonesia recently. Forest burning is causing quite a bit of damage.”
Kevin: ”It’s a serious issue. Forest burning, whether intentional or accidental, destroys large areas of forest. It’s often used to clear land for agriculture, but the consequences are severe.”
Nabil: ”Absolutely. The environmental damage is significant. Besides destroying wildlife habitats, it contributes to air pollution. The smoke from these fires can travel far, affecting air quality even in distant areas.”
Kevin: ”And the impact on local communities can be devastating. People suffer from health problems due to the polluted air, and the loss of forests can disrupt water cycles and increase the risk of flooding.”
Nabil: ”Right, and economically, communities that rely on forests for their livelihoods are hit hard. The fires also impact the local climate and biodiversity.”
Kevin: ”Preventing forest burning requires a multifaceted approach. Better land management practices and stricter regulations on land use can help. It’s also important to promote sustainable agriculture and increase public awareness about the issue.”
Nabil: ”Agreed. Public education plays a crucial role in addressing the problem. By understanding the consequences and taking action, we can work towards mitigating the impact of forest burning.”
Kevin: ”It’s clear that everyone needs to be involved in tackling this issue. Sharing information and advocating for change are essential steps.”
Nabil: ”Definitely. Every effort counts in making a difference and protecting our environment.”
Pengertian Water Pollution
Sungai penuh sampah dan air limbah, hmm tampaknya ini pemandangan yang nggak asing di Indonesia. Kondisi ini disebut water pollution atau pencemaran air.
Water pollution terjadi ketika sumber daya air tercemar oleh bahan kimia, limbah, atau polutan lainnya. Hal ini merusak kualitas air dan mengganggu ekosistem yang bergantung pada air tersebut.
Sumber: Freepik
Contoh pencemaran air di antaranya pembuangan limbah industri ke sungai, tumpahan bahan kimia, dan penggunaan pestisida berlebihan yang mengalir ke sumber air.
Dampaknya dapat mencakup kerusakan pada habitat akuatik, ancaman terhadap kesehatan manusia, dan penurunan kualitas sumber daya air untuk kebutuhan sehari-hari.
Contoh Conversation Bahasa Inggris Mengenai Water Pollution
Inilah percakapan water pollution yang bisa menambah pengetahuan vocabulary kamu:
Viera: “Have you guys noticed how much water pollution is affecting our local rivers and lakes lately?”
Fahmi: ”Yes, it’s becoming quite evident. Water pollution happens when harmful substances enter our water bodies, making them unsafe for both aquatic life and humans. These substances can come from various sources like industrial waste and agricultural runoff.”
Yaya: ”That’s true. The contamination often leads to severe consequences for wildlife. Pollutants can kill fish, harm other animals, and disrupt entire ecosystems. It also poses health risks if the polluted water is used for drinking or recreation.”
Viera: ”I’ve also heard that water pollution can lead to serious health issues, such as gastrointestinal problems and even chronic diseases. What kind of pollutants are typically found in contaminated water?”
Fahmi: ”Common pollutants include chemicals from pesticides, heavy metals from industrial processes, and even untreated sewage. These contaminants can enter the water through runoff or improper disposal practices.”
Yaya: ”What can we do to help reduce water pollution?”
Fahmi: ”There are several steps we can take. Reducing our use of harmful chemicals, properly disposing of waste, and supporting regulations that limit industrial discharge are all important actions.”
Viera: ”Community efforts are crucial too. Participating in clean-up activities and spreading awareness about the impact of water pollution can make a big difference.”
Yaya: ”I agree. Educating others about how their actions impact water quality is key to driving change. Every small effort counts in reducing pollution and protecting our water sources.”
Fahmi: ”Absolutely. By taking these actions, we can help ensure that our water remains clean and safe for everyone.”
Viera: ”I’m glad we’re talking about this. Let’s make a commitment to be more mindful of our impact on water resources.”
Yaya: ”Sure. It’s important for all of us to work together towards a cleaner and healthier environment.”
Pengertian Plastic Waste Problem
Plastic waste problem merupakan isu lingkungan yang muncul akibat akumulasi plastik yang sulit terurai di lingkungan. Plastik yang dibuang sembarangan sering mencemari tanah dan perairan, serta mengancam kehidupan laut. Coba lihat foto di bawah ini, guys.
Sumber: BBC News Indonesia
Sampah plastik ini tidak hanya merusak ekosistem tetapi juga dapat menyebabkan masalah kesehatan bagi manusia dan hewan.
Contoh Dialog Tentang Plastic Waste dalam Bahasa Inggris
Last but not least, begini contoh percakapan mengenai plastic waste:
Hani: ”Hey Nando, have you seen the latest report on plastic waste? It’s really concerning how much plastic is piling up in our oceans.”
Nando: ”I did see that! It’s a huge issue. I read that millions of tons of plastic end up in the ocean each year. It’s not just an eyesore; it’s harming marine life as well.”
Hani: ”Exactly. Sea turtles, for example, often mistake plastic bags for jellyfish, which can be fatal. And it’s not just wildlife; plastic waste can also enter the food chain, affecting humans too.”
Nando: ”That’s right. Microplastics are a big concern because they’re so tiny that they’re hard to filter out. They end up in seafood, which can be ingested by people.”
Hani: ”I’ve also noticed how plastic waste is a major problem on land. Streets and parks are often littered with plastic bottles and bags. It’s not just an ocean issue but a global one.”
Nando: ”True. Plastic waste is a challenge for waste management systems everywhere. Many plastics are not biodegradable, so they persist in the environment for hundreds of years.”
Hani: ”What do you think we can do to tackle this issue?”
Nando: ”We can start by reducing our own plastic use. Simple changes like using reusable bags, bottles, and containers can make a big difference. Supporting legislation that restricts single-use plastics is also crucial.”
Hani: ”I agree. Educating people about the impact of plastic waste and encouraging recycling can help too. Many people don’t realize how their daily habits contribute to the problem.”
Nando: ”Absolutely. And businesses can play a role by adopting more sustainable practices and reducing their plastic packaging.”
Hani: ”It’s good to see more companies moving in that direction. If more people and businesses commit to reducing plastic use, we can hopefully see a positive change.”
Nando: ”Definitely. Every small effort helps. It’s about creating a culture of awareness and responsibility regarding plastic waste.”
Hani: ”Exactly. I’m going to start bringing my own reusable bags and bottles more consistently. It’s a small step, but it’s a start.”
Nando: ”Same here. Let’s make it a habit to spread the word and inspire others to do the same.”
—
Nicely done! Isu mengenai global warming dan isu lingkungan lainnya di artikel ini bisa jadi inspirasimu untuk membuat teks eksposisi atau teks argumentasi, guys.
Jadi, artikel ini bisa melatih reading skill kamu. Nah, ketika membuat kedua teks tadi, maka kamu akan melatih keterampilan writing.
Ingin cepat mahir? English Academy selalu ready untuk membantumu. Di sini, ada pengajar lokal dan internasional yang akan dengan senang hati mendampingimu belajar bahasa Inggris secara interaktif.
Mau? Coba Kelas Gratis-nya dulu supaya nggak penasaran. Daftar sekarang ya!
Referensi:
Penyebab Global Warming Serta Solusi Yang Dibutuhkan. Dinas Lingkungan Hidup Kota Semarang [online] Available at https://dlh.semarangkota.go.id/penyebab-global-warning-serta-solusi-yang-dibutuhkan/ (Accessed at 09 September 2024)
McKay, Becky. 52 Facts About Climate Change. Green Match. 5 August 2024 [online] Available at https://www.greenmatch.co.uk/blog/facts-about-climate-change (Accessed at 09 September 2024)
Gambar:
https://www.freepik.com/free-photo/pollution-concept-water-with-garbage_18267970.htm#fromView=search&page=1&position=1&uuid=a6373c04-3a77-4984-a18f-a70a44f59cc8
https://en.antaranews.com/news/319500/more-regions-targeted-for-forest-fire-control-this-year-bnpb
https://www.bbc.com/indonesia/majalah-42061728