50 Ucapan Maulid Nabi Muhammad dalam Bahasa Inggris

Ucapan Maulid Nabi Muhammad

Kamu seorang muslim yang tinggal di lingkungan berbahasa Inggris? Lalu, kamu mau ikut merayakan Maulid Nabi? Yuk, ungkapkan rasa syukur-mu melalui ucapan Maulid Nabi dalam bahasa Inggris~

Selain Idul Fitri dan Idul Adha, umat Muslim pun biasanya memperingati momen atau tanggal bersejarah lainnya. Salah satunya ialah hari kelahiran Nabi Muhammad SAW, yang sering disebut Maulid Nabi.

As we already know, Muslims are widely spread around the world. Jadi, perayaan Maulid Nabi ini tak hanya ada di Indonesia.

Bahkan, banyak WNI muslim yang kini berdomisili di luar negeri, dan ikut merayakan momen ini. Tak terkecuali di negara-negara berbahasa Inggris, contohnya Australia.

Jadi, English Academy sudah merangkum puluhan ucapan Maulid Nabi dalam bahasa Inggris, nih.

Selain ditujukan bagi para perantau, ucapan ini juga boleh dipakai umat muslim di Indonesia yang ingin memeriahkan momen maulid melalui bahasa Inggris.

Kamu bisa mengungkapkan ucapan ini secara langsung di momen pengajian, atau bisa juga melalui sosial media dan kartu ucapan, lho.
Tanpa berlama-lama, ayo kenali lebih dalam mengenai Maulid Nabi di artikel ini. Lalu, temukan inspirasi ucapannya.

 

Apa Itu Maulid Nabi?

Dalam bahasa Indonesia, Maulid Nabi artinya Kelahiran Nabi. Kaum muslim umumnya sudah familiar dengan hal ini.

Dilansir dari laman Kementerian Agama Republik Indonesia, Maulid Nabi adalah perayaan untuk mensyukuri, menghayati, dan memuliakan kelahiran Rasulullah.

Nantinya, kamu akan diajak untuk mengingat bagaimana sumbangsih perjuangan dan jasa beliau terhadap agama Islam di dunia.

Mengapa dirayakan? Karena beliau merupakan rahmat dan anugerah dari Allah SWT untuk umat manusia.

Sebagai Nabi terakhir, Muhammad SAW telah menyempurnakan Islam sebagai agama yang rahmatan lil ‘alamin (agama penuh kasih sayang).

That’s why, momen ini menjadi spesial. Means, kamu bisa menunjukkan kecintaan pada akhlak Baginda Nabi Muhammad SAW dengan lebih banyak dibanding hari-hari biasanya.

Baca Juga: 99 Ucapan Selamat Hari Ibu Bahasa Inggris, Momen Jadi Haru & Romantis

 

Tanggal Maulid Nabi dalam Hijriyah

Kalau kamu bertanya, Maulid Nabi tanggal berapa hijriyah? Tahun 2024 ini, Maulid Nabi SAW diperingati tanggal 12 Rabiul Awal 1446 Hijriyah.

Setiap tahun, tanggalnya selalu sama, selayaknya ulang tahun kamu dan masyarakat lain.

Karena pemerintah telah menetapkan Maulid Nabi sebagai hari libur nasional (a.k.a tanggal merah), maka kamu perlu mengetahui tanggal dalam masehi.

Mengacu pada Kalender Hijriah Indonesia 2024 dari Kemenag RI, Maulid Nabi 2024 diperingati pada hari Senin, 16 September 2024.

Namun, kamu sudah bisa memulai acara di hari Minggu sore, alias 15 September 2024.

Yap, welcome to the long weekend! Kamu disarankan mengisi waktu libur ini dengan banyak sholawat, membaca Al-Quran, bersedekah, dan menghadiri majelis ilmu ya ~
Baca Juga: 15 Cerita Liburan Bahasa Inggris Singkat dan Artinya

 

Ucapan Maulid Nabi Muhammad SAW

Yuk, intip referensi ucapan Maulid Nabi berikut ini:

Ucapan Maulid Nabi Muhammad 2024 Penuh Makna

Eits, lebih dari sekadar ucapan, kamu bisa merenungi makna dari kalimat-kalimat berikut ini:

1. Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga cahaya hari kelahiran Nabi selalu menerangi setiap langkah kita menuju kebaikan.
(Happy Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May the light of the Prophet’s birth always illuminate our steps towards goodness.)

2. Di hari yang penuh berkah ini, selamat memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Mari kita tingkatkan kualitas iman kita dan memperbanyak shalawat untuk Rasulullah SAW.
(On this blessed day, happy commemorating the Birthday of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. Let us enhance our faith and increase our blessings for the Prophet SAW.)

3. Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga ajaran Nabi selalu menjadi sumber inspirasi dan petunjuk dalam setiap langkah kita.
(Happy Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May the Prophet’s teachings always be a source of inspiration and guidance in every step we take.)

4. Di momen bersejarah ini, selamat memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga kita bisa lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT dan mengikuti sunnah Nabi dengan lebih baik.
(On this historic occasion, happy commemorating the Birthday of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May we draw closer to Allah SWT and follow the Sunnah of the Prophet more closely.)

5. Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga perayaan hari ini membawa kedamaian dan kebahagiaan dalam hidup kita semua.
(Happy Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May today’s celebration bring peace and happiness to all of our lives.)

6. Pada hari yang mulia ini, selamat memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga setiap amal dan doa kita diterima dengan penuh rahmat oleh Allah SWT.
(On this holy day, happy commemorating the Birthday of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May every deed and prayer we offer be accepted with mercy by Allah SWT.)

7. Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga teladan dan kebijaksanaan Rasulullah SAW senantiasa memandu dan menginspirasi kita dalam kehidupan sehari-hari. (Happy Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May the example and wisdom of the Prophet SAW continuously guide and inspire us in our daily lives.)

8. Dalam peringatan Maulid ini, semoga kita selalu dapat mengikuti jejak Nabi dalam setiap tindakan dan keputusan kita.
(On this Maulid commemoration, may we always be able to follow the Prophet’s footsteps in every action and decision we make.)

9. Selamat memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Di hari yang penuh berkah ini, mari kita tingkatkan kualitas iman dan amal kita dengan mengikuti sunnah Nabi. (Happy commemorating the Birthday of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. On this blessed day, let us improve the quality of our faith and deeds by following the Prophet’s Sunnah.)

10. Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga kita semua selalu diberi kekuatan untuk meneladani akhlak mulia Rasulullah SAW dalam setiap aspek kehidupan. (Happy Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May we all be granted the strength to emulate the noble character of the Prophet SAW in every aspect of our lives.)

11. Mengiringi perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024, semoga cahaya Nabi selalu menerangi hati kita dan memberikan ketenangan dalam setiap langkah hidup kita.
(As we celebrate the Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024, may the Prophet’s light always illuminate our hearts and provide tranquility in every step of our lives.)

12. Dalam kesempatan istimewa ini, kami mengucapkan Marhaban Ya Rasulullah untuk Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga kita semua diberkahi dengan keberkahan yang melimpah dari ajaran beliau.
(On this special occasion, we say Marhaban Ya Rasulullah for the Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May we all be blessed with abundant blessings from his teachings.)

13. Selamat memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga kita senantiasa mendapatkan petunjuk dan rahmat dari Allah SWT melalui teladan Nabi kita tercinta.
(Happy commemorating the Birthday of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May we continually receive guidance and mercy from Allah SWT through the example of our beloved Prophet.)

14. Pada peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024 ini, marilah kita merenungkan betapa besar jasa beliau dalam menyebarkan ajaran Islam dan berdoa agar kita bisa meneruskan perjuangannya.
(On this Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024, let us reflect on the significant contributions he made in spreading the teachings of Islam and pray that we can continue his struggle.)

15. Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga kita bisa meneladani keteguhan hati dan kebijaksanaan Nabi dalam menghadapi berbagai tantangan hidup dan selalu berada dalam naungan Allah SWT.
(Happy Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May we emulate the Prophet’s steadfastness and wisdom in facing life’s challenges and always be under the protection of Allah SWT.)

16. Merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024, marilah kita memanjatkan doa agar kita diberikan kekuatan untuk terus berjuang di jalan kebaikan sebagaimana Nabi Muhammad SAW telah menunjukkan kepada kita.
(Celebrating the Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024, let us pray for the strength to continue striving on the path of goodness as Prophet Muhammad SAW has shown us.)

17. Selamat memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga hari ini mengingatkan kita akan rahmat dan berkah yang dibawa oleh Nabi untuk umat manusia, serta memberi kita kekuatan untuk meneladaninya.
(Happy commemorating the Birthday of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May today remind us of the mercy and blessings the Prophet brought to humanity, and give us the strength to emulate him.)

18. Merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024, semoga kita mendapatkan rahmat yang melimpah dari Allah SWT seperti yang Nabi Muhammad SAW bawa ke dunia ini. (Celebrating the Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024, may we receive abundant mercy from Allah SWT as the Prophet Muhammad SAW brought to this world.)

19. Mengucapkan selamat Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024. Semoga peringatan ini menginspirasi kita untuk meningkatkan amal ibadah dan mengingat jasa besar Rasulullah SAW dalam menyebarkan ajaran Islam.
(Wishing a happy Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024. May this commemoration inspire us to enhance our worship and remember the great contributions of the Prophet SAW in spreading the teachings of Islam.)

20. Mengiringi peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 2024, semoga setiap doa dan shalawat yang kita panjatkan hari ini mendapatkan balasan yang baik dan membawa kita lebih dekat kepada Allah SWT.
(As we mark the Maulid of Prophet Muhammad SAW 1446 H 2024, may every prayer and blessing we offer today receive a good reward and bring us closer to Allah SWT.)

Baca Juga: 90 Caption Bahasa Inggris dan Artinya, Simple dan Keren!

 

Inspirasi Ucapan Maulid Nabi Bahasa Inggris

Mencari ucapan yang semi-formal? Kamu bisa gunakan contoh kalimat berikut:

1. Happy Maulid of Prophet Muhammad SAW. May his light continue to guide us and inspire our hearts to follow his noble example.
(Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW. Semoga cahaya beliau terus memandu kita dan menginspirasi hati kita untuk mengikuti teladan mulia beliau.)

2. Wishing you a joyful Maulid Nabi Muhammad SAW. May the blessings of the Prophet bring peace and happiness to your life.
(Semoga Anda merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW dengan penuh kegembiraan. Semoga berkah dari Nabi membawa kedamaian dan kebahagiaan dalam hidup Anda.)

3. Marhaban Ya Rasulullah! As we celebrate the birth of our beloved Prophet, may we strive to embody his teachings in our daily lives.
(Marhaban Ya Rasulullah! Saat kita merayakan kelahiran Nabi tercinta, semoga kita berusaha mewujudkan ajaran beliau dalam kehidupan sehari-hari kita.)

4. On this Maulid of Prophet Muhammad SAW, may you find inspiration in his life and strength in his teachings to face the challenges of life.
(Pada Maulid Nabi Muhammad SAW ini, semoga Anda menemukan inspirasi dalam kehidupan beliau dan kekuatan dalam ajaran beliau untuk menghadapi tantangan hidup.)

5. Happy Maulid Nabi Muhammad SAW! Let us remember the Prophet’s enduring legacy of mercy and strive to bring his compassion into our interactions with others.
(Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW! Mari kita ingat warisan abadi Nabi berupa kasih sayang dan berusaha membawa rasa belas kasih beliau dalam interaksi kita dengan orang lain.)

6. Celebrating the Maulid of Prophet Muhammad SAW, may the wisdom and patience of the Prophet guide you in every step you take.
(Merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW, semoga kebijaksanaan dan kesabaran Nabi memandu setiap langkah yang Anda ambil.)

7. Marhaban Ya Nabi! May this Maulid bring you closer to the teachings of the Prophet and strengthen your faith.
(Marhaban Ya Nabi! Semoga Maulid ini membawa Anda lebih dekat dengan ajaran Nabi dan memperkuat iman Anda.)

8. As we commemorate the birth of Prophet Muhammad SAW, may his example inspire us to live with integrity and righteousness.
(Saat kita memperingati kelahiran Nabi Muhammad SAW, semoga teladan beliau menginspirasi kita untuk hidup dengan integritas dan kebenaran.)

9. Wishing us a blessed Maulid of Prophet Muhammad SAW. May our life be filled with the same love and compassion that he showed to the world.
(Semoga kita merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW dengan penuh berkah. Semoga hidup kita dipenuhi dengan cinta dan belas kasih yang sama seperti yang beliau tunjukkan kepada dunia.)

10. May the celebration of Maulid Nabi Muhammad SAW bring joy and enlightenment to your heart and soul.
(Semoga perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW membawa kebahagiaan dan pencerahan bagi hati dan jiwa Anda.)

11. On this Maulid, may the Prophet’s teachings inspire you to spread kindness and compassion wherever you go.
(Pada Maulid ini, semoga ajaran Nabi menginspirasi Anda untuk menyebarkan kebaikan dan belas kasih kemanapun Anda pergi.)

12. Happy Maulid Nabi Muhammad SAW! May the Prophet’s legacy of justice and kindness be a beacon for your life.
(Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW! Semoga warisan Nabi tentang keadilan dan kebaikan menjadi cahaya bagi hidup Anda.)

13. As we celebrate the birth of Prophet Muhammad SAW, let us renew our commitment to living according to his noble teachings.
(Saat kita merayakan kelahiran Nabi Muhammad SAW, marilah kita memperbarui komitmen kita untuk hidup sesuai dengan ajaran mulia beliau.)

14. Marhaban Ya Rasulullah! May the spirit of this Maulid inspire us all to follow the path of righteousness that He has set for us.
(Marhaban Ya Rasulullah! Semoga semangat Maulid ini menginspirasi kita semua untuk mengikuti jalan kebenaran yang telah beliau tunjukkan kepada kami.)

15. Happy Maulid of Prophet Muhammad SAW. May his profound teachings of love and peace continue to guide us towards a better world.
(Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW. Semoga ajaran beliau yang mendalam tentang cinta dan kedamaian terus memandu kita menuju dunia yang lebih baik.)

16. On this blessed Maulid, may we find strength in the Prophet’s example and continue to uphold the values of justice and compassion.
(Pada Maulid yang penuh berkah ini, semoga kita menemukan kekuatan dalam teladan Nabi dan terus memegang teguh nilai-nilai keadilan dan belas kasih.)

17. Marhaban Ya Nabi Muhammad SAW! May the celebration of his birth bring peace and guidance to our hearts.
(Marhaban Ya Nabi Muhammad SAW! Semoga perayaan kelahirannya membawa kedamaian dan petunjuk bagi hati kami.)

18. As we honor the Maulid of Prophet Muhammad SAW, let us reflect on his profound impact on humanity and strive to embody his virtues in our lives.
(Saat kita menghormati Maulid Nabi Muhammad SAW, marilah kita merenungkan dampak mendalam beliau pada umat manusia dan berusaha mewujudkan kebajikan beliau dalam hidup kita.)

19. Wishing you a reflective and joyous Maulid Nabi Muhammad SAW. May his teachings continue to illuminate our path and enrich our lives.
(Semoga Anda merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW dengan penuh refleksi dan kegembiraan. Semoga ajaran beliau terus menerangi jalan kita dan memperkaya hidup kita.)

20. Happy Maulid! May the blessings of the Prophet fill your heart with peace, and may his teachings guide you through every challenge.
(Selamat Maulid! Semoga berkah Nabi memenuhi hati Anda dengan kedamaian, dan semoga ajaran beliau memandu Anda melalui setiap tantangan.)

Baca Juga: 65 Caption Liburan Bahasa Inggris, Happy Holiday Everyone!

 

Caption Maulid Nabi

Kamu ingin membuat flyer ucapan selamat Maulid Nabi? Hmm, atau mungkin kamu ingin upload foto dan video kegiatan ketika Maulid Nabi?

Sini-sini, ada inspirasi caption Maulid Nabi bahasa Inggris yang mungkin cocok untukmu. Cek, yuk!

Caption untuk Poster/Flyer Ucapan Maulid Nabi

1. Celebrating the blessed Maulid of Prophet Muhammad SAW. As we honor his birth, let us take a moment to reflect on his teachings of love, justice, and compassion. May his life continue to inspire us to follow his noble example and bring positive change to our communities.

(Merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW yang penuh berkah. Saat kita menghormati kelahiran beliau, marilah kita meluangkan waktu untuk merenungkan ajaran beliau tentang cinta, keadilan, dan belas kasih. Semoga kehidupan beliau terus menginspirasi kita untuk mengikuti teladan mulia beliau dan membawa perubahan positif ke komunitas kita.)

2. Marhaban Ya Rasulullah! On this special occasion of Maulid, we come together to celebrate the profound impact of Prophet Muhammad SAW on humanity. His life was a beacon of hope and a guide for all. Let us honor him by striving to embody his teachings of peace and kindness in our daily lives.

(Marhaban Ya Rasulullah! Pada kesempatan istimewa Maulid ini, kita berkumpul untuk merayakan dampak mendalam Nabi Muhammad SAW pada umat manusia. Kehidupan beliau adalah cahaya harapan dan petunjuk bagi semua. Marilah kita menghormati beliau dengan berusaha mewujudkan ajaran beliau tentang kedamaian dan kebaikan dalam kehidupan sehari-hari kita.)

3. Happy Maulid Nabi Muhammad SAW! Today we remember the birth of our beloved Prophet, whose teachings continue to illuminate our hearts and minds. May this day inspire us to live with integrity, compassion, and a deep sense of justice, just as the Prophet did.

(Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW! Hari ini kita mengingat kelahiran Nabi tercinta kita, yang ajarannya terus menerangi hati dan pikiran kita. Semoga hari ini menginspirasi kita untuk hidup dengan integritas, belas kasih, dan rasa keadilan yang mendalam, seperti yang dilakukan oleh Nabi.)

4. On this sacred day of Maulid, we gather to celebrate the birth of Prophet Muhammad SAW, who brought the message of unity and peace. Let us use this occasion to renew our commitment to his teachings and work together to build a world filled with love and understanding.

(Pada hari suci Maulid ini, kita berkumpul untuk merayakan kelahiran Nabi Muhammad SAW, yang membawa pesan persatuan dan kedamaian. Marilah kita menggunakan kesempatan ini untuk memperbarui komitmen kita terhadap ajaran beliau dan bekerja sama untuk membangun dunia yang penuh dengan cinta dan pengertian.)

5. Honoring the Maulid of Prophet Muhammad SAW, we celebrate the legacy of a man who dedicated his life to spreading goodness and justice. May his example guide us as we strive to make a positive difference in our communities and uphold the values he cherished.

(Menghormati Maulid Nabi Muhammad SAW, kita merayakan warisan seorang pria yang mendedikasikan hidupnya untuk menyebarkan kebaikan dan keadilan. Semoga teladan beliau memandu kita saat kita berusaha membuat perbedaan positif dalam komunitas kita dan menjunjung tinggi nilai-nilai yang beliau hargai.)

Baca Juga: 80 Caption Tentang Alam Bahasa Inggris, Unggah Foto Alam Terbaikmu!

 

Caption untuk Postingan Foto atau Video Kegiatan Maulid Nabi

1. Sharing these moments of celebration as we mark Maulid Nabi Muhammad SAW. Our gathering is a testament to the enduring love and respect we hold for the Prophet. May the joy and unity we experience today inspire us to live according to his teachings every day.

(Berbagi momen perayaan ini saat kita memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW. Kegiatan kita adalah bukti cinta dan penghormatan yang abadi kita terhadap Nabi. Semoga kegembiraan dan persatuan yang kita rasakan hari ini menginspirasi kita untuk hidup sesuai dengan ajaran beliau setiap hari.)

2. Capturing the spirit of Maulid Nabi Muhammad SAW through these heartfelt moments. As we reflect on the Prophet’s life and teachings, let us carry forward his message of love, kindness, and justice in all that we do.

(Menangkap semangat Maulid Nabi Muhammad SAW melalui momen-momen penuh rasa ini. Saat kita merenungkan kehidupan dan ajaran Nabi, marilah kita meneruskan pesan beliau tentang cinta, kebaikan, dan keadilan dalam setiap tindakan kita.)

3. From our Maulid celebration, we see the profound impact of Prophet Muhammad SAW on our community. His teachings unite us and inspire us to act with integrity and compassion. Let these images remind us of his legacy and our commitment to uphold it.

(Dari perayaan Maulid kami, kami melihat dampak mendalam Nabi Muhammad SAW pada komunitas kami. Ajaran beliau menyatukan kita dan menginspirasi kita untuk bertindak dengan integritas dan belas kasih. Biarkan gambar-gambar ini mengingatkan kita akan warisan beliau dan komitmen kita untuk menjunjungnya.)

4. As we commemorate Maulid Nabi Muhammad SAW, these photos capture the essence of our celebration and the joy of coming together in remembrance. May the Prophet’s teachings continue to guide us and strengthen our bonds with one another.

(Saat kita memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, foto-foto ini menangkap esensi perayaan kami dan kegembiraan berkumpul dalam ingatan. Semoga ajaran Nabi terus memandu kita dan memperkuat ikatan kita satu sama lain.)

5. Celebrating Maulid Nabi Muhammad SAW with heartfelt gratitude and joy. These moments of togetherness reflect the profound love we have for the Prophet and his message. May we continue to honor him by living out his teachings in every aspect of our lives.

(Merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW dengan rasa syukur dan kegembiraan yang mendalam. Momen-momen kebersamaan ini mencerminkan cinta mendalam yang kita miliki untuk Nabi dan pesan beliau. Semoga kita terus menghormati beliau dengan mewujudkan ajaran beliau dalam setiap aspek kehidupan kita.)

Alhamdulillah, selesai! Demikian beberapa inspirasi ucapan Maulid Nabi Muhammad SAW dalam bahasa Inggris beserta terjemahannya.
Kamu boleh ambil contoh-contoh kalimat di artikel ini untuk disampaikan pada saudara, teman, sahabatmu.

Selain ilmu agama, ketika libur Maulid nanti, kamu juga bisa mengisi waktu luang untuk melakukan hal bermanfaat lainnya.

Salah satunya adalah mengikuti Placement Test di English Academy. Ini merupakan tes untuk melihat sejauh mana kemampuan bahasa Inggris-mu.

Jadi, kalau mau kursus bahasa Inggris, nanti materi atau jenjangnya bisa disesuaikan dengan level yang kamu kuasai saat ini. Konsultasi gratis sekarang juga!

[IDN] CTA Blog EA Konsultasi Gratis English Academy 2023

Referensi

Rohmad, Nur. ‘Khutbah Jumat: Alasan Dianjurkannya Merayakan Maulid Nabi’. Kementerian Agama Republik Indonesia. 29 September 2023 [online] Available at https://kemenag.go.id/islam/khutbah-jumat-alasan-dianjurkannya-merayakan-maulid-nabi-UWFHG (Accessed: 09 September 2024)

Referensi Gambar

https://www.freepik.com/free-photo/islamic-new-year-concept-with-copy-space_9259675.htm#fromView=search&page=1&position=8&uuid=e46447d0-5205-490d-ab78-9d2e6344be05″>Image by freepik</a> [Accessed 10 September 2024]

Intan Aulia Husnunnisa

Intan Aulia Husnunnisa, biasa dipanggil Intan. Menikmati dunia SEO Content Writing sejak 2020. Semoga tulisanku bermanfaat!